Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

Sekilas Tentang Psikologi

Gambar
Referensi Pihak Ketiga Menurut kalian, apasih Psikologi itu? Pasti kebanyakan dari pikiran orang-orang, psikologi tuh.... "Ooo yang bisa meramal itu ya?" "Yang bisa baca pikiran orang itu kan?" "Baca garis tangan aku dong!!" "Aku orangnya kayak gimana sih??" well... sebagian anggapan di atas adalah salah besar! Jadi sebenarnya, psikologi itu apasih? Referensi Pihak Ketiga Psikologi itu berasal dari bahasa Yunani, yaitu Psyche yang artinya jiwa, dan logos yang artinya ilmu. Psikologi merupakan ilmu yang mempelajari tentang mental dan perilaku manusia secarah ilmiah. Jadi, psikologi ini adalah ilmu yang dipelajari secara ilmiah gaes, ga asal-asalan. Untuk mencari kebenaran di psikologi harus melalui penelitian dan berbagai riset. Jadi, psikologi bukan ilmu ramal atau ilmu ngasal yaa, hihi. "Katanya bisa ngerti orang itu bohong apa enggak, iya kak?" Hmm. pertanyaan itu ga salah dan ga se